Konsultasi
Klinik Utama Gracia

Penyakit Jengger Ayam


Apa Itu Penyakit Jengger Ayam?
Kutil kelamin adalah salah satu penyakit menular seksual dimana infeksi ini disebabkan oleh virus HPV (Human Papilloma Virus). Beberapa kutil kelamin yang tumbuh di sekitar area kelamin biasanya tumbuh secara berkelompok sehingga mencapai ukuran yang cukup besar, kondisi ini yang sering disebut dengan penyakit jengger ayam oleh masyarakat awam.Virus HPV ditularkan melalui kontak langsung pada saat berhubungan seksual ataupun dapat juga ditularkan melalui perantaraan mainan seks yang telah terpapar oleh virus HPV. Sebagian besar kutil kelamin tidak terlihat secara kasat mata karena ukurannya yang sangat kecil, biasanya penderitanya hanya mengeluhnya gatal pada sekitar area sekitar kelamin.

Penyakit kutil kelamin menyebar melalui kontak langsung dari kulit ke kulit, penularan penyakit ini juga biasanya terjadi selama melakukan oral, genital, atau anal seks dengan pasangan yang terinfeksi virus. Beberapa jenis HPV yang diketahui dapat menyebabkan terjadinya kanker dan pada wanita dapat pula menyebabkan kanker serviks, ini bukan jenis yang sama HPV yang menyebabkan kutil kelamin.

 
Apa Penyebab Penyakit Jengger Ayam?
Penyakit jengger ayam ataupun kutil kelamin disebabkan oleh virus HPV yang menginfeksi pada lapisan permukaan kulit. HPV memiliki Lebih dari 100 jenis virus tetapi hanya beberapa saja yang dapat menyebabkan terjadinya kutil kelamin. Virus HPV ini biasanya dapat menyebar dengan cepat melalui kontak seksual dengan mereka yang terinfeksi.

Human Papiloma Virus (HPV) merupakan penyebab utama seseorang bisa terkena condyloma acuminata atau kutil kelamin. HPV tipe 6 dan 11 adalah HPV yang bisa menyebabkan timbulnya kutil kelamin atau condyloma acuminata. HPV tipe 16 dan 18 memiliki resiko berpotensi menjadi penyebab terjadinya kanker, salah satu kanker yang disebabkan oleh HPV adalah kanker serviks.

 
 
Apa Saja Gejala Dari Penyakit Jengger Ayam?
Gejala kutil kelamin tidak hanya muncul pada area yang di sebutkan di atas. Kutil kelamin juga dapat muncul pada area-area dekat dengan organ intim, maka beberapa daerah yang terletak jauh dari organ kelamin juga bisa terinfeksi kutil kelamin. Seperti pada daerah tersebut adalah bibir, mulut, lidah, atau tenggorokan. Pada umumnya daerah tersebut terinfeksi karena penderitanya melakukan oral seks pada orang yang sudah terinfeksi HPV (Human Papilloma Virus).
Selain diketahui berdasarkan daerah yang umum diinfeksi, gangguan ini juga bisa diketahui dari beberapa gejala yang mungkin muncul, seperti:


1. Pada area kelamin berwarna abu-abu dan bengkak pada sekitar genital.
2. Beberapa kutil tumbuh berdekatan menyerupai kembang kol.
3. Gatal dan terasa tidak nyaman pada sekitar daerah genital.
4. Terjadi perdarahan pada saat bersetubuh.
 
Sebaiknya segera konsultasikan diri Anda pada dokter untuk mendapatkan pengobatan yang sesuai dengan kondisi Anda saat ini. ingin mengetahui berapa biaya pengobatan penyakit jengger ayam? 

 
 
Apa Bahaya Dari Penyakit Jengger Ayam?
 
HPV adalah penyebab utama kanker di serviks dan juga dapat menyebabkan perubahan prakanker pada sel serviks, atau kanker. HPV jenis lain juga dapat menyebabkan kanker vulva, yang merupakan organ kelamin luar dari wanita, serta kanker penis dan dubur.
 
Bagaimana Cara Mengobati Penyakit Jengger Ayam?
Beberapa kasus kutil kelamin yang tumbuh bergerombol sehingga menyerupai bentuk jengger ayam, diperlukan pengobatan berupa:
Pengobatan topikal: dengan menggunakan cairan khusus seperti salep atau krim yang dapat menghancurkan kutil
Prosedur ablasi, misalnya dengan laser, eksisi (pemotongan kutil), bedah beku ataupun bedah listrik.
 
Pengobatan Kutil Kelamin Di Klinik Apollo Menggunakan Peralatan Medis Yang Modern
 
Klinik Apollo adalah spesialis penyakit kulit dan kelamin, sudah banyak berpengalaman mengobati berbagai penyakit kelamin. Ditangani langsung oleh dokter yang ahli dan berpengalaman dalam bidangnya, serta memiliki alat medis yang modern sehingga dapat memberikan pengobatan dengan hasil yang memuaskan. Pelayanan ramah dan mengutamakan kenyamanan pasien, Klinik yang berstandar Internasional dan biaya pengobatan terjangkau.
 

Segera Obati Kutil Kelamin Sekarang Juga!
Untuk informasi lebih lanjut atau anda memiliki pertanyaan lainnya, silahkan klik konsultasi online atau hubungi hotline kami di 081-315186262, ahli professional untuk Anda.

Disclaimer: Hasil dapat berbeda pada masing-masing individu



Artikel Terkait

Klinik Apollo