Infeksi Herpes Kelamin
Herpes kelamin merupakan salah satu penyakit menular seksual dengan gejala yang khas, pada umumnya penyakit ini disebabkan oleh herpes simpleks virus tipe 2 (HSV-2) dan sebagian kecil dapat pula disebabkan oleh HSV tipe-1. Herpes kelamin atau herpes genital biasanya terjadi pada bagian alat kelamin dan sekitarnya seperti pada daerah bokong, anal dan bagian paha.
Sebagian pasien yang mengalami penyakit herpes biasanya hanya mengalami gejala ringan bahkan ada beberapa pasien ada yang tidak mengalami gejala sama sekali. Seringkali seseorang yang terinfeksi virus herpes tidak mengetahui bahwa mereka telah terinfeksi virus herpes. Tetapi ketika gejalanya timbul mereka baru menyadarinya, gejala yang muncul akan terasa sangat menyakitkan terutama terjadi pada saat pertama kali terinfeksi virus herpes yang makin lama menjadi lebih buruk. Rasa sakit atau rasa nyeri yang muncul biasanya terjadi pada bagian daerah genital, serta rasa nyeri yang muncul terasa seperti terbakar yang dibarengi dengan kesulitan buang air kecil. Sebagian orang yang terinfeksi virus herpes, mengalami keluarnya cairan dari kelaminnya hal ini dapat terjadi baik pada wanita ataupun pria.
Bagaimana Gejala Dari Infeksi Herpes Kelamin?
1. Timbulnya benjolan yang berisi cairan pada sekitar kelamin, benjolan yang muncul jika pecah menyebabkan luka perih dan panas pada kulit.
2. Luka melepus yang kemudian pecah dan menjadi luka terbuka dapat terjadi pada sekitar genital, rektum, paha, dan bokong.
3. Timbul gejala mirip seperti flu, demam, kelelahan, serta sakit kepala, anggota badan akan terasa sakit dan linu.
4. Terasa sakit saat buang air kecil.
5. Pada wanita dapat terjadi luka melepuh atau luka terbuka pada leher rahim.
Benjolan berair juga dapat muncul pada sekitar mulut, pada area anus, dan area alat kelamin lainnya. Kemungkinan ada beberapa gejala yang tidak disebutkan di atas, dan jika Anda memiliki kekhawatiran pada gejala tersebut, segera konsultasikanlah diri dengan dokter.
[klik disini untuk mengetahui cara penanganan herpes genital]
Apa Bahaya Dari Infeksi Herpes Kelamin?
1. Penderita penyakit herpes genital dengan luka yang terbuka memiliki risiko yang lebih tinggi untuk menyebarkan atau tertular penyakit seksual lainnya, terutama pada saat berhubungan seksual tanpa pengaman. Penularan paling parah yang terjadinya adalah komplikasi berupa HIV/AIDS.
2. Pada beberapa kasus herpes genital dapat menyebabkan terjadinya inflamasi atau peradangan pada saluran kemih. Serta terjadinya pembengkakan yang terjadi dapat menutup jalur uretra selama beberapa hari. Dan berbagai komplikasi lainnya.
Bagaimana Cara Pengobatan Herpes Simpleks?
Kesalahan pasien ketika berusaha mengobati penyakit herpes sendiri dan akibatnya bisa semakin parah jika salah penanganan
Sebaiknya jangan menunda pengobatan herpes, lakukan penanganan sedini mungkin. Apabila tidak segera ditangani yang di khawatirkan dapat semakin memperparah kondisi yang Anda alami saat ini, segera konsultasikan diri Anda pada dokter untuk mendapatkan pengobatan yang tepat.[klik disini untuk mengetahui biaya pengobatan herpes genital]
Klinik Apollo adalah spesialis penyakit kulit dan kelamin, dapat membantu Anda menangani herpes genital, memiliki dokter yang berpengalaman dalam bidangnya, serta memiliki teknologi medis yang canggih dan modern, sehingga hasil pengobatan sangat memuaskan setiap pasien yang datang berobat di Klinik Apollo.
Tips: Untuk informasi lebih lanjut atau Anda memiliki pertanyaan lainnya, silahkan klik konsultasi online atau hubungi hotline kami di nomor 081-0812-8580-4316, ahli professional untuk Anda.
Disclaimer: Hasil dapat berbeda pada masing-masing individu