Herpes Yang Muncul Dikelamin Apakah Menular
Penularan yang muncul dikelamin atau yang biasa juga disebut dengan herpes genitalis sangatlah mudah ditularkan, yang pada umumnya ditularkan melalui kontak fisik dengan penderita penyakit herpes genitalis. Karena mudah menular, sebaiknya lakukan pencegahan herpes genitalis sebelum Anda mengalami penyakit ini. Salah satunya dengan tidak melakukan seks bebas sebagai jalan masuknya virus herpes simpleks.
Penyakit herpes genitalis adalah salah satu penyakit menular seksual (PMS), dapat menular melalui kontak kulit langsung, misalnya pada saat seseorang yang terinfeksi penyakit herpes genital mencium atau melakukan hubungan seksual baik secara oral, vagina atau dubur, maka dapat menyebabkan pasangannya tertular. Virus herpes simpleks dapat dikategorikan menjadi 2 tipe yaitu tipe 1 (HSV-1 atau herpes oral) dan tipe 2 (HSV-2 atau herpes genital). HSV-1 biasanya menyebabkan luka di sekitar mulut dan bibir. HSV-1 dapat menyebabkan herpes genital, namun sebagian besar kasus herpes genital disebabkan oleh HSV-2. Dalam HSV-2 orang yang terinfeksi mungkin memiliki luka di sekitar alat kelamin atau dubur.
Penyakit herpes genital merupakan penyakit yang sangat mudah menular melakui kontak kulit kekulit dengan seseorang yang terinfeksi, serta mudah menular jika kondisi seseorang sedang sakit atau system imunnya melemah biasanya penyakit herpes ditandai dengan rasa gatal, kesemutan dan sensasi lain sebelum muncul apapun di kulit. Maka seseorang harus mengenali gejala herpes agar dapat melakukan pemeriksaan sedini mungkin untuk menghindari berbagai macam bahaya akibat dampak penyakit herpes genital.
Kenali Gejala Penyakit Herpes
Sebelum gejala di atas muncul, ada tanda-tanda awal seseorang terinfeksi virus herpes simpleks, diantaranya timbul gejala yang mirip penyakit flu seperti demam, sakit pada persendian, sakit kepala, nyeri otot dan ketidaknyamanan di daerah alat kelamin. Gejala ini dapat dirasakan selama berhari-hari. Setelah gejala awal itu muncul, selanjutnya akan timbul benjolan yang berisi cairan di daerah alat kelamin. Cairan ini kemudian akan pecah yang menimbulkan rasa sakit, bekas pecahan tersebut umumnya meninggalkan luka yang akan sembuh namun timbul jaringan parut. Intensitas gejala awal bervariasi tiap individu, pada sebagian orang mungkin gejalanya sangat parah dan berlangsung sampai tiga minggu jika tidak diobati.
Terkadang HSV tidak menyebabkan gejala apapun atau bersifat laten. Virus ini dapat bersembunyi dari sistem kekebalan tubuh di dalam sel-sel saraf. Pada saat kambuh biasanya virus aktif kembali dan bergerak menuju kulit melalui saraf sehingga menyebabkan luka baru. Pada saat pertama kali terinfeksi herpes, biasanya ada gejala yang muncul sehingga penderitanya tidak tahu mereka bahwa dirinya telah terinfeksi virus ini:
Adapun gejala yang muncul dari penyakit ini, antara lain adalah:
1. Adanya sensasi rasa sakit, gatal, atau geli pada sekitar daerah organ genital dan sekitar daerah anal.
2. Adanya luka melepuh, kemudian pecah dan terbuka pada sekitar genital, pada rektum, paha, dan bokong.
3. Merasakan sakit pada saat membuang air kecil.
4. Sakit punggung pada bagian bawah.
5. Penderita mengalami tanda gejala seperti flu seperti demam, kehilangan nafsu makan, dan terasa kelelahan.
6Adanya luka terbuka atau melepuh pada sekitar leher rahim.
7.Adanya cairan yang keluar dari vagina.
[klik disini berkonsultasi pada ahlinya]
Cara Mencegah Penyakit Herpes
1. Sebaiknya gunakan kondom, sebuah penelitian menunjukkan virus penyebab terjadinya herpes tidak dapat melewati kondom latex jika digunakan dengan benar dan kondom tersebut tidak bocor. Praktik ini cukup bisa mengurangi terjadinya risiko penularan.
2. Sebaiknya jujur dengan pasangan jika memiliki infeksi penyakit seksual, hal ini bisa membantu mengurangi penularan melalui kontak seksual dengan pasangan.
3. Sebaiknya jangan melakukan seks oral jika sedang flu atau memiliki HSV 1 pada dalam mulut, karena hal ini dapat menjadi salah satu penyebab penyebar virus pada alat kelamin.
4. Setialah pada satu pasangan saja, hal ini dapat membantu terjadi penularan terhadap penyakit kelamin.
Jika Mengalami Gejala Diatas Sebaiknya Segera Konsultasikan Diri Anda Pada dokter untuk mendapatkan penanganan herpes terbaik
Klinik Apollo adalah spesialis pengobatan penyakit kulit dan kelamin, sudah banyak berpengalaman dalam bidangnya. Setiap pasien yang datang berobat ditangani langsung oleh dokter ahli dan berpengalaman, serta Klinik Apollo juga memiliki peralatan medis yang modern, memprioritaskan kesehatan pasien dan selalu mengutamakan kenyamanan pasien pada saat datang berobat.bagaimana cara mengobati herpes kelamin? [klik disini berkonsultasi]
Segera konsultasi segera untuk mendapatkan pengobatan yang tepat pada ahlinya!
Untuk informasi lebih lanjut atau Anda memiliki pertanyaan lainnya, silahkan klik konsultasi online atau hubungi hotline kami di nomor 0812-8580-4316, ahli professional untuk Anda.
Disclaimer: Hasil dapat berbeda pada masing-masing individu