Konsultasi
Klinik Utama Gracia

Cara Menangani Radang Panggul


Apa saja cara penanganan radang panggul?

Untuk dapat menentukan diagnosis dan penanganan PID (pelvic inflammatory disease) atau penyakit radang panggul, CDC merekomendasikan satu atau lebih kriteria berikut ini harus ada pada pemeriksaan pelvis:

  • Nyeri gerak serviks
  • Nyeri tekan uterus
  • Nyeri tekan adneksa

enlightened Klik Untuk Konsultasi enlightened

Kriteria tambahan seperti berikut dapat dipakai untuk menambah spesifisitas mendukung diagnosis penyakit radang panggul:

  • Suhu oral >38.3 C
  • Cairan serviks atau vagina tidak mukopurulen
  • Leukosit dalam jumlah banyak pada pemeriksaan mikroskop sekret vagina dengan cairan salin
  • Kenaikan laju endap darah (LED)
  • Protein reaktif-C meningkat
  • Dokumentasi laboratorium infeksi serviks oleh gonorrhoeae atau C.trachomati

Cara Menangani Radang Panggul

Penyebab umum penyakit radang panggul

Pada sebagian besar kasus, penyakit radang panggul disebabkan oleh bakteri yang menyerang sistem reproduksi wanita, namun ada beberapa kasus lainnya yang menemukan penyebab penyakit ini berasal dari bakteri kencing nanah (gonore) atau klamidia.

Bakteri penyakit gonore dan klamidia menular melalui hubungan seksual antara pria dan wanita yang mana salah satunya memang telah terinfeksi bakteri penyakit tersebut, dan tanpa adanya alat pengaman atau alat kontrasepsi.

Sementara itu penyebab lain yang sangat jarang terjadi adalah saat bakteri masuk dalam saluran reproduksi, karena adanya gangguan di bagian leher rahim. Hal ini bisa saja terjadi di alat kontrasepsi yang digunakan, seperti IUD, setelah melahirkan atau saat keguguran.

enlightened Klik Untuk Konsultasi enlightened

Dibawah ini ada beberapa faktor resiko yang dapat mengakibatkan wanita sangat rentan terserang penyakit radang panggul :

  • Terlalu aktif atau terlalu dini dalam berhubungan seksual
  • Berganti-ganti pasangan dalam melakukan hubungan seksual
  • Tidak menggunakan alat pengaman seperti kondom saat berhubungan seksual
  • Pemakaian alat kontrasepsi yang tidak tepat
  • Pernah mempunyai riwayat penyakit menular seksual lainnya yang tidak tuntas dalam proses penyembuhannya

Apa saja gejala radang panggul yang perlu diketahui?

Diagnosis penyakit radang panggul harus didasari dengan beberapa kombinasi penanganan medis seperti pemeriksaan fisik, dan juga beberapa hasil tes yang lain.

Wanita mungkin saja tidak menyadari apabila dirinya telah terinfeksi penyakit radang panggul, karena gejala radang panggul sendiri memang sangat ringan, atau bahkan sama sekali tidak tampak.

enlightened Klik Untuk Konsultasi enlightened

Beberapa gejala yang ditunjukkan ketika wanita terserang penyakit radang panggul antara lain :

  • Muncul rasa nyeri pada perut bagian bawah
  • Mengalami keputihan yang tidak normal dan memiliki bau yang sangat menyengat
  • Merasakan nyeri saat berhubungan seksual atau bahkan mengalami pendarahan
  • Rasa nyeri, panas, bahkan sensasi terbakar saat buang air kecil
  • Mengalami periode menstruasi yang tidak normal atau lebih panjang dari biasanya

Chat

Penanganan radang panggul

Ada beberapa jenis antibiotik yang sering diberikan kepada pasien untuk mengobati penyakit radang panggul, diantaranya ofloxacin, metronidazol, ceftriaxone dan doksisiklin. Pengobatan dengan cara konsumsi antibiotik ini biasanya harus dijalani selama 14 hari yang kadang dimulai dengan injeksi antibiotik tunggal.

Seluruh rangkaian pengobatan antibiotik sangat penting, bahkan ketika Anda merasa kondisi Anda te;ah membaik. Hal ini dilakukan untuk memastikan bahwa infeksi telah benar-benar sembuh. Selain antibiotik, dokter mungkin akan memberi resep obat penghilang rasa nyeri serta merekomendasikan untuk beristirahat dalam jangka waktu beberapa lama.

enlightened Klik Untuk Konsultasi enlightened

Segera konsultasikan pada Klinik Apollo

Klinik Apollo merupakan klinik khusus kesehatan organ genital yang menangani keluhan pasien mengenai penyakit menular seksual (PMS), andrologi, ginekologi, disfungsi seksual, serta keluhan genital lainnya.

Klinik Apollo menggunakan metode yang modern dan canggih pada setiap penanganan yang dilakukan. Sehingga untuk pengobatan di klinik kami tidak hanya mengobati keluhan secara fisik atau yang terlihat, tetapi juga terfokus dengan rinci pada pengobatan berdasarkan penyebab penyakit.

enlightened Klik Untuk Konsultasi enlightened

Keluhan yang sudah berlangsung pada tahap lebih serius tentu akan membutuhkan waktu pengobatan dan juga pemulihan yang lebih lama jika dibandingkan dengan keluhan yang telah diketahui pada tahap awal. Segera lakukan pemeriksaan dan konsultasi di Klinik Apollo atau hubungi 0812-8580-4316 untuk berkonsultasi dengan dokter maupun tenaga medis ahli kami

Disclaimer: Hasil dapat berbeda pada masing-masing individu



Artikel Terkait

Klinik Apollo